KUMPULAN SOAL DAN PEMBAHASAN OSN SD ( SDN 50 PENARAGA KOTA BIMA) 9

1.     Juliana mempunyai uang sebanyak Rp.73.000,00 yang terdiri dari pecahan lembaran uang 2000-an dan 1000-an. Jika jumlah uang Juliana sebanyak 41 lembar, maka jumlah uang Juliana yang 2000-an saja adalah sebanyak Rp....

 

Jawaban: Rp64.000

 

Pembahasan:

 

(2.000 x 32) + (1.000 x 9) = 73.000

Jadi, jumlah uang Juliana yang 2000-an saja adalah sebanyak Rp 64.000